Sabtu, 19 Januari 2013

MUSTIKA SARANG TAWON



Mustika ini berbentuk bulat separuh telur dan pada bagian atas berbentuk kubah serta memiliki ukuran panjang 10,5 mm, lebar 10,3 mm, dan tinggi 5 mm. Berwarna putih kecoklatan. berbentuk lubang-lubang segi enam sebagai bentuk geometrik yang menghasilkan kekosongan - kekosongan perantara dan jumlah lobang dari sarang tawon ini pada luas tertentu melebihi jumlah bentuk-bentuk lainnya pada luas yang sama Effisiensi ruang Struktur bangunan sarang tawon adalah bukti keunggulan naluri lebah karena ada petunjuk isyarat dari Tuhan. 

Proses terciptanya berasal dari Sarang Tawon yang membeku dan mengkristal menjadi membeku dan membatu, Di namakan Tawon atau Lebah karena karena filosofinya, Tawon itu rajin bekerja, pagi-pagi sudah bekerja, Tawon memiliki komunikasi yang sangat tinggi antar sesamanya, serta hanya mau bersarang di tempat yang bersih. Tawon pun menghasilkan produk yang berdaya guna seperti madu, serta dengan sengatnya, membuat Tawon tidak mudah di ganggu. Lebah telah di kenal oleh manusia sejak zaman budaya kuno beberapa ribu tahun yang lalu. Media yang diambil melalui proses alam Dan memiliki kekuatan secara alami 

Mustika adalah sebuah benda yang sudah terbentuk dengan sendirinya dialam sudah jadi. Terbentuk secara alami bukan dibentuk manusia atau dibentuk isi gaibnya dan mustika tergolong memiliki nilai tersendiri karena memiliki daya yang menjadi simpul energi yang sarat dengan muatan kekuatan gaib, Kekuatan energi ghaib pada benda mustika tidak hanya untuk pemiliknya saja, kekuatan tuah dari benda mustika ini dapat berpengaruh oleh orang lain tergantung oleh niatnya.

Kekuatan gaib di dalam benda mustika tersebut dan tuah yang berasal didalamnya akan sesuai dengan sifat dari masing-masing batunya.  Kegaiban dari sebuah benda mustika sebagai suatu pegangan yang dapat bermanfaat untuk berbagai keperluan khusus dan juga dapat disugestikan untuk membantu dalam hal lain, di dalam dunia supranatural energi tuah dari berbagai benda yang bernuansa gaib dapat dirubah atau ditambahkan fungsinya, hal tersebut tergantung kemampuan seseorang yang dapat mengsugestilan kemampuan akan benda tersebut. 

Didalam Al Qur'an menempatkan secara istimewa lebah madu dalam Surah An Nahl 68-69 “  Dan Tuhanmu mewahyukan kepada lebah Buatlah sarang-sarang di bukit-bukit, di pohon-pohon kayu dan di tempat-tempat yang di buat oleh manusia. Kemudian makanlah dari tiap-tiap ( macam ) buah-buahan dan tempuhlah jalan Tuhanmu yang telah di mudahkan. Kemudian dari perut lebah itu keluar minuman ( madu ) yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang menyembuhkan bagi manusia. Sesungguhnya pada yang demikian itu terdapat tanda ( kebesaran Tuhan ) bagi orang-orang yang berpikir

Sebagai Sarana :

Membuka jalur rezeki dari berbagai penjuru, mendatangkan banyak rezeki,melancarkan segala usaha dan sebagai pelaris usaha, hidup selalu bercukupan dan bila pedagang senatiasa laku, laris jadi rebutan orang, mengaktifkan aura kekayaan, meningkatkan daya pesona, pengasihan, mencerdaskan otak, sebagai penangkal hewan buas, berbisa, dll. ( Di Maharkan )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar